
Baterai 5000mAh dan Kamera Ganda di Ponsel Murah? Vivo Y18 Jawabannya!
Industri ponsel pintar saat ini mengalami perkembangan yang sangat pesat. Berbagai produsen berlomba-lomba menghadirkan produk dengan spesifikasi tinggi namun tetap ramah di kantong. Salah satu perusahaan yang konsisten menawarkan produk dengan harga terjangkau namun fitur yang mumpuni adalah Vivo. Pada tahun 2024, Vivo kembali menggebrak pasar dengan meluncurkan ponsel terbarunya, Vivo Y18 dengan baterai 5000mAh…